5 Cara Sederhana Mengobati Gelisah Tanpa Sebab yang Disebut dengan Anxiety Disorder

DEPOSTJATENG.COM – Merasa gelisah dan cemas merupakan hal normal. Namun, rasa gelisah yang muncul secara sering atau berlebih bisa jadi tanda gangguan kecemasan.

Kondisi ini dapat mengganggu kualitas hidup penderitanya. Tak hanya itu, gelisah juga dapat merupakan suatu bentuk dari gejala gangguan mental.

Berikut cara mengobati gelisah secara sederhana yang telah dirangkum dari berbagai sumber.

•             Berdiam Diri

Ketika gelisah yang datang tidak disertai dengan alesan yang jelas, sebaiknya kamu berdiam diri sejenak.

Hal ini dilakukan untuk mengontrol hati dan pikiran dengan memuaskan perhatian dan mencari apa yang menjadi penyebab kegelisahan. Bisa jadi penyebab gelisah yang kamu alami bukanlah hal yang bagus dipikirkan.

•             Cari Tahu Penyebabnya

Cara lain yang dapat kamu lakukan adalah mencari tahu tentang hal-hal apa yang menjadi penyebab rasa gelisah.

Ketika kamu mengetahuinya, kamu dapat mengatasi dan juga mengontrol perasaan yang bisa saja datang di saat tidak terduga. 

BACA JUGA :  7 Cara Menjadi Wirausaha yang Sukses di Usia Muda