Kenali 7 Negara dengan Hutan Terbesar di Dunia

–              Indonesia

Dengan tutupan hutan terbesar 52,1% Indonesia memiliki 50% hutan primer (94.432.000 ha) yang menjadi rumah bagi 3305 spesies.

Namun, karena kurangnya konservasi, deforestasi kerap menjadi perhatian utama di negara ini.

–              India

India memiliki tutupan hutan sebesar 708.604 km persegi yang merupakan 22% dari wilayah negara ini.

India merupakan salah satu negara yang telah mengalami pertumbuhan sebesar 0,20% pertahun selama tahun 1990-2000 dan kemudian pada tingkat 0,7% per tahun selama tahun 2000-2010. Namun deforestasi merupakan salah satu masalah utama di negara ini.

–              Australia

Meskipun gersang, Australia memiliki tutupan hutan yang cukup luas, yaitu 1.232.110km persegi yang merupakan 195 dari total daratannya.

–              Peru

Peru merupakan salah satu negara dengan wilayah hutan terluas, dengan 53,1% (67.992.00) dari daratannya merupakan hutan primer. (wdyqrrtlan)

BACA JUGA :  Hasil Shell bLu cRU Yamaha Enduro Challenge 2023 di Bandung, Berikut Daftar Juaranya