Kupas Tuntas, Seramnya ‘Bubrah’ Pasar Setan di Kaki Gunung Lawu

Meski demikian lahan yang memiliki jalan sedikit terjal dan angin yang kencang lokasi ini menjadi salah satu lokasi favorit bagi para pendaki utuk menikmati keindahan alam dan berisirahat.

Namun jika kamu sedang tidak beruntung ketika melewati lokasi ini kalian akan mendengar suara bising seperti berada ditengah-tengah pasar, dan bahkan ada suara seperti tawar menawar jual beli.

Jika kamu mendengar bisikan atau orang yang menawarkan sesuatu untuk dibeli cukup tinggalkan koin atau uang logam, dan jika tidak punya kamu bisa menukarnya dengan barang yang kamu anggap berharga.Setelah itu ambilah batu atau kerikil dan membawanya untuk pulang, hal itu seperti layaknya kamu telah bertukar jual beli dengan penjual dari dunia Gaib.

Namun jika kamu tidak meninggalkan Koin atau apapun setelah mendengar hal itu maka kamu akan hilang dan arwah pasar Setan itu akan mengambil arwahmu karena mereka menganggap nyawamu adalah alat pembayaran yang sudah di tukarkan./RS

Tulisan diatas belum dipastikan kebenarannya dan pembaca agar dapat mengambil hikmah dari semua kejadian , dimohon tidak mengikuti hal yg menyebabkan menyesatkan dan menimbulkan kerugian , semua tulisan diatas sekedar fiksi belaka.

BACA JUGA :  5 Things You Need to Prepare Ahead of the 2023 Christmas Celebration