Ichigo Daifuku Viral Mochi Isi Stawberry Ala Jepang, Ini Resepnya!

Setelah tren makanan Korea, tampaknya jepang kian digemari, nih. Ichi daifuku adalah makanan tradisonal jepang yang terdiri dari beras ketan dengan sebuah strawberry di dalamnya yang dibungkus dengan adonan ketan.

Bagi kamu yang penasaran cara membuatnya, simak bersama resep ichigo daifuku berikut ini.

Bahan Ichigo Daifuku

  1. 200g beras ketan
  2. 4 sendok makan gula
  3. 2 sendok the esens aroma vanilla
  4. 150ml air
  5. 200g buah strawberry, dicuci dan kulitnya dikeluarkan
  6. 4 sendok makan tepung kanji

Cara Membuat

  1. Campurkan beras ketan, gula, esens aroma vanilla, dan air dalam panci dan masak hingga adonan ketan terbentuk.
  2. Ambil sejumput adonan ketan dan pipihkan. Letakkan satu buah stroberi di tengah adonan dan bungkus dengan adonan ketan.
  3. Balurkan tepung kanji pada permukaan ichigo daifuku dan pipihkan kembali dengan tangan.
  4. Letakkan ichigo daifuku dalam wadah dan simpan di kulkas selama beberapa jam sebelum dikonsumsi.
BACA JUGA :  Resep Cara Membuat Es Biskuit ala Rumahan Mudah dan Enak